Kuliah jurusan broadcasting

Tips Daftar Kuliah Jurusan Broadcasting di IDS

Setiap manusia pasti lahir dengan membawa bakat alaminya. Ada seseorang yang keluarganya sama sekali tidak memiliki bakat melukis, tetapi ia terlahir sebagai anak yang terampil dalam menorehkan lukisan yang indah. Tapi, ada juga seseorang yang bakatnya bisa diketahui ketika ia sudah mulai dewasa. Misalnya seseorang tidak menunjukkan tanda-tanda – pintar bernyanyi saat masih kecil, tetapi seiring berjalannya waktu ternyata dia pandai menyanyi.

Hal semacam ini diketahui bahwa selama ini dia jarang mengeluarkan suaranya untuk bernyanyi padahal sebenarnya dia memiliki bakat yang tersembunyi. Nah, jika Anda juga diam-diam memiliki bakat di bidang broadcasting, ini adalah waktu terbaik bagi Anda untuk Kuliah jurusan Broadcasting, sehingga bakat Anda tidak disimpan begitu saja.

Gambar terkait

Di Indonesia sendiri, dunia penyiaran menjadi salah satu hal yang mengalami perkembangan signifikan. Kita bisa melihat sendiri bagaimana perkembangan Film Indonesia semakin baik, kreatif dan inovatif. Hal ini juga dibuktikan oleh banyaknya penonton bioskop yang memadati ruang bioskop untuk menyaksikan karya anak bangsa setiap hari. Jika Anda juga memiliki minat yang sama di dunia Film, maka inilah saatnya Anda Kuliah jurusan broadcasting di International Design School.

Di sini, Anda akan mempelajari segala sesuatu tentang pembuat film lengkap dengan bisnisnya hanya dalam waktu singkat, kurang lebih selama 20 bulan saja. Namun, dapat dipastikan jika semua ilmu yang Anda dapatkan adalah ilmu yang berkualitas. Apa yang akan Anda pelajar di IDS? Berikut beberapa uraian singkatnya:

IDS tidak melihat bagaimana latar belakang pendidikan dan nilai akademik Anda sebelumnya. Tetapi mereka akan melihat seberapa bagus kerja yang dapat Anda lakukan. Di sekolah ini Anda akan bertemu dengan guru yang profesional dan sangat kompeten di bidangnya.

Anda tidak hanya belajar cara memproduksi film yang bagus, tetapi juga belajar bagaimana menjalankan bisnis di dunia sinema atau penyiaran. Jadi, jangan sampai bakat terpendam Anda tersimpan di hati saja, tetapi terus dikembangkan dengan Kuliah jurusan broadcasting di School of Broadcasting IDS.